Harga Vivo X20 dan Spesifikasi

Vivo X20 F
Harga Vivo X20 dan Spesifikasi -

Brand smartphone Vivo yang saat ini mulai diperhitungkan, kembali meluncurkan perangkat baru bertajuk Vivo X20. Perangkat ini tidak akan meluncur sendirian karena vendor tersebut juga akan menghadirkan X20 A. Kabarnya kedua perangkat baru Vivo tersebut akan diluncurkan pertama kali di India dalam waktu dekat. Yang unik adalah smartphone ini hadir dengan desain bezel-less yang sekarang memang sedang menjadi tren di industri smartphone. Bahkan, Vivo mengklaim bahwa perangkat bernama Vivo X20 buatannya ini akan menjadi smartphone mid-range pertama yang hadir dengan desain bezel-less. Ini tentu menjadi hal yang menarik sebab Vivo telah memberikan inovasi baru pada desain produknya. Perangkat ini sendiri akan ditujukan untuk segmen menengah ke atas sehingga spesifikasi yang diusung oleh Vivo X20 ini pun tak sembarangan. Spesifikasi lumayan tinggi yang ditawarkan oleh handset ini sudah pasti bakal memanjakan para penggunanya selama pengoperasian. Tentu hal tersebut akan menjadikan daya tarik tersendiri bagi perangkat Vivo X20 ini.

Tak kalah dengan smartphone-smartphone Vivo lainnya, Vivo X20 juga hadir dengan spesifikasi tinggi di mana di dalamnya dipenuhi dengan komponen-komponen berkualitas dan fitur-fitur canggih. Hal ini langsung tercermin pada desain baru bodinya yang kini hadir tanpa bezel. Selain itu, kualitas visual dari Vivo X20 ini pun bisa dikatakan sangat mantap dengan layar sentuh berukuran 5.8 inci yang resolusinya sudah 1080 x 2160 piksel. Performanya pun tak main-main karena telah mengandalkan chipset Qualcomm Snapdragon 660 yang dipasangkan dengan RAM berkapasitas jumbo 6 GB. Apalagi, Vivo X20 ini telah mengandalkan Android Nougat sebagai sistem operasinya. Seperti kebanyakan smartphone buatannya, pada perangkatnya kali ini Vivo juga menawarkan keunggulan fotografi. Tak tanggung-tanggung, dengan kamera utama ganda beresolusi 13 MP yang dibawanya, membuat perangkat Vivo X20 ini dapat menghasilkan jepretan foto yang maksimal serta kamera depan berkekuatan 24 MP yang bakal membuat setiap foto selfie terlihat sempurna. Kira-kira keunggulan apalagi ya yang dibawa oleh perangkat anyar Vivo ini? Berikut Begawei berikan ulasan spesifikasi dan harga Vivo X20 selengkapnya!

  • Harga Vivo X20 CPU: Octa-core
  • Harga Vivo X20 Terbaru RAM: 4 GB
  • Spesifikasi Vivo X20 Layar: Super AMOLED
  • Spek Vivo X20 Kamera: Dual 12 MP+5 MP
  • Review Vivo X20 Memori: 64 GB

Harga Vivo X20

Rumor harga Vivo X20 di Indonesia adalah sekitar Rp 4.000.000,-

  • Vivo X20

    • Harga Online: - - -
    • Harga Offline: - - -
    • Harga Bekas: - - -
Note:
  • - Harga Vivo X20 diatas untuk rumor bulan Juni 2023
  • - Harga akurat dapat mengunjungi marketplace/toko terkait

Spesifikasi Vivo X20

Ringkasan: Spesifikasi Vivo X20 di sektor mesin dibekali CPU Octa-core dengan kekuatan RAM sebesar 4 GB. Spek Vivo X20 memiliki layar berukuran Super AMOLED serta kamera belakang dengan resolusi Dual 12 MP+5 MP. Untuk bagian memori, HP Samsung ini mengandalkan memori sebesar 64 GB.

Gambar Vivo X20

  • Vivo X20 F
  • Vivo X20 memiliki kamera utama dual 13 MP
  • Vivo X20
  • Vivo X20 menggunakan CPU Octa-core 2.3 GHz
  • Vivo X20 dibekali RAM 6 GB
  • Vivo X20 membawa memori internal 64 GB
  • Vivo X20 disematkan layar 5.8 inci

Review Vivo X20

Desain Vivo X20

Vivo X20

Spesifikasi Vivo X20 di bagian fisiknya bisa dikatakan membawa tampilan yang berbeda dari perangkat Vivo yang sudah-sudah. Inovasi yang diberikan Vivo membuat perangkat ini hadir dengan desain bezel-less sehingga membuat tampilan mukanya nyaris dipenuhi layar alias FullView Display dan hanya menyisakan bezel tipis di kedua sisinya. Bodi yang diusung Vivo X20 ini pun terlihat premium berbalut material metal berwarna emas dan silver lengkap dengan sensor fingerprint di bagian belakang. Untuk dimensi dan bobotnya sendiri saat ini belum diketahui. Namun kualitas displaynya tak bisa diremehkan sebab Vivo X20 ini dibekali layar capacitive touchscreen seluas 5.8 inci sehingga membuatnya bisa disebut sebagai phablet. Layar ini memiliki resolusi 1080 x 2160 piksel dengan kerapatan 416 ppi sehingga mampu menyuguhkan tampilan visual yang jernih dan tajam. Dukungan multitouch juga membuat layarnya makin responsif ketika dioperasikan. Namun, hingga saat ini masih belum diketahui apakah layar pada spesifikasi Vivo X20 ini juga sudah dibekali dengan lapisan pelindung atau belum.

Hardware & Software Vivo X20

Vivo X20 dibekali RAM 6 GB

Keunggulan juga tampaknya bisa dilihat dari spesifikasi Vivo X20 di bagian dapur pacunya. Meskipun komponen-komponen yang ada pada sektor ini masih belum diketahui seluruhnya, namun beberapa komponen yang ada setidaknya sudah mampu memberi gambaran seperti apa kinerja operasional dari phablet baru Vivo ini. Untuk chipset, Vivo X20 menggunakan Qualcomm MSM8956 Plus Snapdragon 660 dengan jumlah inti prosesor yang belum diketahui namun bisa dipastikan bahwa dengan chipset ini, performa yang dihasilkan oleh smartphone bakal cukup gahar. Kemudian kinerja dari chipset pada Vivo X20 tersebut akan dipadukan dengan RAM berkapasitas 6 GB. Kapasitas RAM yang besar ini tentu mampu melibas seluruh aktivitas multitasking tak terkecuali jika menjalankan aplikasi-aplikasi yang berat. Jenis kartu grafis yang digunakan untuk mendukung kebutuhan gaming pada spesifikasi Vivo X20 ini juga belum diinformasikan namun seluruh komponen di dalamnya sudah berjalan di atas sistem operasi Android 7.1 Nougat sehingga kinerjanya stabil.

ka spesifikasi Vivo X20 dibekali dengan ruang penyimpanan yang memadai. Pasalnya, performa gahar perangkat ini tentu tidak akan sempurna jika ruang penyimpanan yang dimiliki kapasitasnya kecil. Untuk itu, Vivo menghadirkan perangkat Vivo X20 ini dengan memori internal sebesar 64 GB. Kapasitas ruang penyimpanan pada phablet ini tentu sudah menyediakan ruangan yang luas bagi pengguna untuk mengakomodasi file sistem serta menyimpan file-file hiburan dengan jumlah yang cukup banyak. Sayangnya, Vivo X20 tidak dilengkapi dengan slot memori eksternal sehingga pengguna harus puas dengan kapasitas memori yang ada. Entah karena mengikuti tren atau memiliki alasan sendiri, yang jelas absennya slot microSD ini menjadi sedikit nilai minus untuk perangkat tersebut. Namun demikian, hal tersebut tidak akan terlalu berpengaruh banyak pada keseluruhan spesifikasi Vivo X20 ini.

Kamera Vivo X20

Vivo X20 membawa memori internal 64 GB

Menawarkan keunggulan pada sektor fotografi memang telah menjadi ciri khas perangkat-perangkat Vivo. Spesifikasi Vivo X20 pun masih membawa daya tarik utama pada lini fotografi sebab sektor yang satu ini dibekali dengan perangkat kamera canggih serta memiliki resolusi yang tinggi. Di punggungnya terdapat kamera utama ganda berkekuatan 13 MP yang sudah ditemani fitur autofocus dan LED flash untuk menghasilkan jepretan foto dengan tingkat fokus dan kejernihan yang tinggi meski diambil dalam kondisi low-light. Selain kedua fitur tersebut, pada Vivo X20 ini ada juga fitur-fitur tambahan yang berguna untuk mendukung kebutuhan dokumentasi seperti geo-tagging, touch focus, face detection, HDR, dan panorama. Kamera utamanya juga mampu merekam video sebesar 1080p@30fps. Sementara itu, di bagian muka dari Vivo X20 ini tersemat kamera beresolusi 24 MP yang sudah pasti bakal menghasilkan foto selfie dengan kualitas sempurna sehingga bakal memanjakan para pengguna yang hobi dengan aktivitas swafoto. Resolusi kamera depan yang tinggi juga membuat spesifikasi Vivo X20 pada fotografinya ini sangat mumpuni untuk mendukung aktivitas video call.

Konektivitas Vivo X20

Vivo X20 disematkan layar 5.8 inci

Berikutnya, pembahasan kita akan beralih ke spesifikasi Vivo X20 pada bagian konektivitasnya. Perangkat ini dibekali dengan fitur dual SIM berjenis nano yang bisa diaktifkan secara bersamaan serta telah mendukung akses jaringan 4G LTE. Dengan begitu, perangkat ini menawarkan koneksi internet super kencang dengan download data berkecepatan 150 Mbps dan upload data berkecepatan 50 Mbps. Vivo X20 tersebut juga masih mendukung jaringan GSM dan HSPA sehingga bisa digunakan untuk daerah yang belum terjangkau 4G LTE. Vivo juga menghadirkan fitur Wi-Fi 802.11, WiFi Direct, dan hotspot yang bisa dimanfaatkan untuk mendapatkan koneksi internet secara gratis. Untuk kebutuhan bertukar file sendiri, Vivo X20 telah dibekali juga dengan fitur Bluetooth 4.2. A2DP, LE dan microUSB 2.0. Kemampuan penguncian lokasinya juga sudah cukup baik meski masih mengandalkan teknologi navigasi standar A-GPS. Dengan demikian, secara keseluruhan sektor konektivitas pada spesifikasi Vivo X20 ini terbilang cukup memadai.

Baterai Vivo X20

Vivo X20 memiliki kamera utama dual 13 MP

Pada bagian penutup dari segmen ini, kita akan membahas spesifikasi Vivo X20 pada sektor pemasok dayanya. Hadirnya komponen-komponen berkualitas pada spesifikasi phablet ini tentu membuatnya memerlukan pasokan daya yang besar untuk menjalankan fungsinya masing-masing. Apalagi, perangkat bernama Vivo X20 ini memiliki komponen mesin yang cukup gahar dan teknologi kamera yang canggih sehingga bakal cukup boros daya ketika dipakai. Untuk itu, Vivo membenamkan baterai non-removable Lithium Ion berkapasitas 3.500 mAh sebagai pemasok dayanya. Kapasitas baterai yang lumayan besar dari Vivo X20 ini tentu bakal memenuhi kebutuhan daya dari masing-masing komponen yang ada di dalamnya dengan maksimal. Selain itu, hal tersebut juga berguna untuk menyokong kehidupan phablet baru tersebut dalam waktu yang cukup lama sehingga tidak akan cepat habis dayanya meski perangkat digunakan secara aktif. Nah, dengan spesifikasi Vivo X20 yang sangat menawan tersebut, kira-kira berapa banderol harganya ya?

Kelebihan Vivo X20

  • Support 4G LTE
  • Support dual SIM
  • Sensor fingerprint
  • Bodi metal
  • Desain bezel-less
  • Layar 5.8 inci
  • Resolusi layar 1080 x 2160 piksel
  • OS Android 7.1 Nougat
  • Chipset MSm8956 Plus Snapdragon 660
  • RAM 6 GB
  • Memori internal 64 GB
  • Dual kamera utama 13 MP
  • Kamera selfie 24 MP
  • Baterai 3.500 mAh

Kekurangan Vivo X20

  • Tidak ada slot microSD
  • Navigasi masih A-GPS
  • Non-removable battery

Harga Vivo X20 Terbaru

  • Tipe
  • Harga
  • Harga Vivo X20
  • - - -

Jika dilihat-lihat spesifikasi yang dibawa oleh phablet baru Vivo ini memang lumayan tinggi bukan? Namun apakah harga Vivo X20 ini juga akan dibanderol dengan angka yang tinggi seperti spesifikasi yang dibawanya? Sebentar lagi kita akan membahasnya setelah Begawei menyimpulkan spesifikasi yang diusung oleh perangkat ini. Hadir dengan layar berukuran 5.8 inci dan resolusi 1080 x 2160 piksel, Vivo X20 menawarkan display yang memiliki kualitas mantap. Performa yang dihasilkannya pun bakal tinggi dengan penggunaan chipset Qualcomm Snapdragon 660 dan dukungan RAM berkapasitas 6 GB untuk menawarkan aktivitas multitasking yang mulus. Tentu penggunaan komponen tersebut akan cukup mempengaruhi harga Vivo X20 ini. Di sisi lain, perangkat terbaru Vivo ini juga membawa kemampuan fotografi yang menakjubkan karena dibekali dengan dual kamera utama beresolusi 13 MP dan kamera depan dengan resolusi yang justru lebih tinggi, 24 MP. Lantas, berapakah banderol harga Vivo X20 ini?

Mengingat smartphone baru Vivo ini mengusung spesifikasi yang bisa dibilang cukup tinggi, tentu harga Vivo X20 nantinya pun akan mahal. Sayangnya, hingga saat ini masih belum ada informasi yang jelas tentang harga jual resminya di pasaran. Hal ini pun wajar sebab spesifikasinya pun belum dibeberkan secara lengkap. Untuk itu saat ini kita hanya baru bisa membuat perkiraan harganya saja. Begawei sendiri memprediksi jika harga Vivo X20 ini akan dibanderol pada kisaran angka Rp 4 jutaan hingga Rp 5 jutaan. Prediksi harga ini tentu bukan tanpa alasan, pasalnya jika melihat ponsel-ponsel Vivo sebelumnya dengan keunggulan pada sektor fotografi namun masih dibanderol pada angka Rp 3,5 jutaan tentu Vivo X20 ini akan sedikit lebih mahal karena spesifikasinya lebih tinggi. Hal tersebut juga tidak lepas dari segmen yang ditujunya yakni segmen menengah. Di mana jika melihat beberapa perangkat lain di segmen ini memang banderol harga tertingginya berkisar antara angka tersebut. Nah, dengan perkiraan harga Vivo X20 yang Begawei berikan di atas, tentu kawan cukup penasaran bukan?

Perkiraan kisaran harga Vivo X20 juga cukup pas jika mempertimbangkan perangkat ini sendiri yang akan dilepas di pasaran untuk segmen menengah ke atas. Meski banderol harga jualnya nanti lumayan mahal namun dijamin pengguna tidak akan kecewa karena akan merasakan pengalaman pengoperasian smartphone yang maksimal berkat komponen-komponen berkualitas yang ada di dalam Vivo X20 tersebut. Spesifikasi tinggi serta keunggulan yang sangat menonjol pada lini fotografi tentu menjadi modal yang cukup kuat baginya untuk menghadapi lawan-lawannya di segmen menengah ke atas. Nama besar Vivo yang kini sudah cukup dikenal pun bakal menjadi pertimbangan sendiri di mata konsumen. Yang pasti dengan harga Vivo X20 yang diprediksi tidak akan semahal perangkat premium, perangkat ini layak menjadi pilihan baru yang sempurna bagi sobat Begawei yang ingin memiliki smartphone Android dengan kemampuan membidik foto yang maksimal. Demikian ulasan yang dapat Begawei berikan mengenai spesifikasi dan harga Vivo X20.

Umum
  • Jenis Perangkat
  • Smartphone
  • Diumumkan
  • September 2017
  • Status
  • Dirilis
Desain
  • Dimensi
  • 155.9 x 75.2 x 7.2 mm (6.14 x 2.96 x 0.28 in)
  • Berat
  • 159 g
  • Warna
  • Matte Black, Black/Gold, Gold, Rose gold, Blue
Layar
  • Tipe Layar
  • Super AMOLED capacitive touchscreen
  • Ukuran
  • 6.01 inci
  • Resolusi
  • 1080 x 2160 pixels
  • Warna Layar
  • 16 juta
  • Kerapatan Layar
  • 402 ppi
  • Layar Sentuh
Software
  • Sistem Operasi
  • Android OS, v7.1.1 (Nougat)
  • Java
  • Fitur
  • - Fast battery charging 9V/2A
    - MP4/H.264 player
    - MP3/WAV/eAAC+/FLAC player
    - Document viewer
    - Photo/video editor
Hardware
  • Chipset
  • Qualcomm MSM8956 Plus Snapdragon 660
  • CPU
  • Octa-core (4x2.2 GHz Kryo 260 & 4x1.8 GHz Kryo 260)
  • RAM
  • 4 GB
  • Memori Internal
  • 64 GB
  • Memori Eksternal
  • up to 256 GB (uses SIM 2 slot)
  • Sensor
  • Fingerprint (rear-mounted), accelerometer, gyro, proximity, compass
Kamera Belakang
  • Resolusi
  • Dual: 12 MP, f/1.8 + 5 MP, autofocus
  • Flash
  • LED Flash
  • Fitur Kamera
  • Geo-tagging, touch focus, face detection, HDR, panorama
  • Video
  • 1080p@30fps
Kamera Depan
  • Resolusi
  • 12 MP, f/2.0
Suara
  • Pengeras Suara
  • 3.5mm Jack
Konektivitas
  • Wi-fi
  • Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band, WiFi Direct
  • Wi-fi Hotspot
  • Bluetooth
  • 5.0, A2DP, LE
  • GPS
  • A-GPS
  • USB
  • microUSB 2.0, USB On-The-Go
Jaringan
  • Teknologi
  • GSM / CDMA / HSPA / LTE
  • 2G Network
  • GSM 900 / 1800 - SIM 1 & SIM 2
  • 3G Network
  • HSDPA 850 / 900 / 2100
  • 4G Network
  • E band 1(2100), 3(1800), 5(850), 7(2600), 8(900), 40(2300), 41(2500)
  • Kecepatan
  • HSPA, LTE
  • Jenis Kartu SIM
  • Nano SIM
  • Dual SIM
Baterai
  • Tipe Layar
  • Li-Ion (Lithium Ion)
  • Dapat Dilepas
  • Kapasitas
  • 3250 mAh
  • Kerapatan Layar
  • 402 ppi

Gawai Lainnya

Your compare list

Compare
REMOVE ALL
COMPARE
0
Top