Harga Samsung Galaxy S20 5G dan Spesifikasi

Samsung Galaxy S20 5g F
Harga Samsung Galaxy S20 5G dan Spesifikasi -

Samsung Galaxy S20 5G dipastikan bakal segera meluncur resmi pada 9 Februari 2020 di Amerika Serikat. Smartphone ini adalah satu dari trio Galaxy S20 Series yang akan diperkenalkan dalam waktu yang bersamaan. Menjelang beberapa waktu jadwal rilisnya, Samsung mulai membocorkan rahasia dari ketiga ponsel tersebut, khususnya model Galaxy S20 5G.

Mengenai bocoran informasi ini, tampak cukup jelas bagaimana tampilan bodi dari smartphone ini dirancang dengan konsep modern khas flagship nan futuristik. Ini menunjukkan bahwa Samsun ingin menekankan jika flagship terbaru garapannya ini adalah model perangkat premium kelas atas.

Tak hanya itu saja, bahkan kabar meruak yang cukup santer adalah soal banderolnya. Dimana, harga Samsung Galaxy S20 5G ini diprediksi akan dipatok dengan nilai sangat tinggi di kisaran Rp 13 juta sampai Rp 15 jutaan. Tentu, hal tersebut semakin memperkuat jika segmentasi dari ponsel ini memang berada di jalur kelas premium.

Lalu, bagaimana dengan keunggulan dan fitur lainnya? Jangan khawatir, Begawei akan mengulas secara lebih mendalam tentang kecanggihan yang ditawarkan Samsung Galaxy S20 5G ini!

Menyinggung tentang spesifikasi dari Samsung Galaxy S20 5G sendiri, tak bisa dipungkiri jika pihak produsennya mengusung konsep perangkat flagship dengan tampilan, komponen serta fitur yang fungsional nan futuristik.

Kesan tersebut bisa dilirik dari model tampilan bodinya yang sangat mewah nan elegan disertai layar visual seluas 6.2 inci Dynamic AMOLED untuk menjamin performa visualisasi agar lebih tajam dan tentunya memiliki kesan tampilan yang lebih real/nyata.

Bahkan, tak lupa pula jika Samsung Galaxy S20 5G sendiri juga akan dipersenjatai dengan berbagai komponen dapur pacu yang sangat sayang jika dilewatkan begitu saja. Seperti chipset Exynos 990 Octa Core dengan perpaduan RAM 8 GB sebagai upaya untuk menjamin kecepatan performa dan kestabilan sistem kerja nan lebih handal.

Selain daripada itu, Samsung Galaxy S20 5G pun juga kabarnya bakal membawa triple kamera dengan sensor tinggi, yakni 12 MP + 64 MP + 12 MP serta kamera depan tunggal 10 MP. Dimana, keberadaan kamera pada smartphone ini diklaim sebagai fitur pendukung aktivitas pemotretan bagi para penggunanya.

Nah, untuk mendalami soal flagship modern ini, berkut Begawei bakal mengulas secara mendalam soal spesifikasi dan harga Samsung Galaxy S20 5G. Mari, kita simak bersama ulasan review tentang smartphone canggih ini.

  • Harga Samsung Galaxy S20 5G CPU: Octa Core (Exynos 990)
  • Harga Samsung Galaxy S20 5G Terbaru RAM: 8 GB
  • Spesifikasi Samsung Galaxy S20 5G Layar: 6.2 inci
  • Spek Samsung Galaxy S20 5G Kamera: 12 MP + 64 MP + 12 MP
  • Review Samsung Galaxy S20 5G Memori: 128 GB

Harga Samsung Galaxy S20 5G

Rumor harga Samsung Galaxy S20 5G di Indonesia adalah sekitar Rp 13.000.000,-

  • Samsung Galaxy S20 5G

    • Harga Online: - - -
    • Harga Offline: - - -
    • Harga Bekas: - - -
Note:
  • - Harga Samsung Galaxy S20 5G diatas untuk rumor bulan Maret 2023
  • - Harga akurat dapat mengunjungi marketplace/toko terkait

Spesifikasi Samsung Galaxy S20 5G

Ringkasan: Spesifikasi Samsung Galaxy S20 5G di sektor mesin dibekali CPU Octa Core (Exynos 990) dengan kekuatan RAM sebesar 8 GB. Spek Samsung Galaxy S20 5G memiliki layar berukuran 6.2 inci serta kamera belakang dengan resolusi 12 MP + 64 MP + 12 MP. Untuk bagian memori, HP Samsung ini mengandalkan memori sebesar 128 GB.

Gambar Samsung Galaxy S20 5G

  • Samsung Galaxy S20 5g F
  • Samsung Galaxy S20 5g
  • Hp Samsung Galaxy S20 5g
  • Spesifikasi Samsung Galaxy S20 5g
  • Harga Samsung Galaxy S20 5g
  • Spek Samsung Galaxy S20 5g
  • Harga Samsung Galaxy S20 5g Terbaru

Review Samsung Galaxy S20 5G

Desain Samsung Galaxy S20 5G

Hp Samsung Galaxy S20 5g

Mengenai review ulasan spesifikasi Samsung Galaxy S20 5G kali ini, Begawei mulai pada tahap desain fisik sebagai bagian terluar dari smartphone ini. Yang mana, pada segmen bodi fisik ini diklaim memiliki peran penting dalam menarik konsumen dari sisi tampilan konsep desainnya.

Oleh karena hal tersebut maka dalam soal ini Samsung sendiri merancang flagship terbaru garapannya tersebut dengan ukuran dimensi 152 x 68 x 7.9 mm dan berbobot 164 gram. Dengan ukuran dimensi tersebut maka tak heran jika flagship canggih ini tampak memiliki bodi yang elegan dan terkesan begitu slim.

Tak hanya itu saja, bahkan Samsung Galaxy S20 5G pun kabarnya akan mengandalkan bahan material rangka aluminium yang dirasa sangat kuat dan kokoh namun tetap ringan. Ini tentu menjadi kelebihan tersendiri bagi smartphone premium canggih tersebut.

Apalagi, ponsel cerdas Samsung Galaxy S20 5G ini pun kabarnya juga sudah mendapat sertifikasi IP68 yang mampu membuat ponsel ini bertahan dalam air di kedalaman 1.5 m selama 30 menit.

So, dengan kecanggihan dan keunggulan dari sisi desain bodi beserta fitur-fitur yang diusung spesifikasi Samsung Galaxy S20 5G tersebut, sudah pasti bakal membuat ponsel ini menjadi buruan para konglomerat dan sulit disaingi para kompetitornya.

Layar Samsung Galaxy S20 5G

Spesifikasi Samsung Galaxy S20 5g

Kemudian pada segmen lain, kali ini pembahasan soal spesifikasi Samsung Galaxy S20 5G akan mengulas sisi tampilan layarnya sebagai salah satu bagian yang mendapat sokongan teknologi canggih. Tentunya, hal itu tak lepas dari jaminan visualisasi yang diperlihatkan smartphone ini guna mendukung aktivitas pengguna.

Dimana, pada sisi tampilan layarnya sendiri, pihak produsen telah mengandalkan panel layar berteknologi canggih berupa Dynamic AMOLED yang diklaim sangat handal dan mumpuni memberikan jaminan visual secara lebih jernih nan atraktif.

Tak sampai di situ saja, perlu untuk diketahui bahwa Samsung Galaxy S20 5G sendiri bakal mengusung layar visual handal seluas 6.2 inci. Yang mana layar tersebut diklaim akan memiliki ketajaman resolusi tinggi hingga 1440 x 3200 piksel rasio 20:9. Ini tentunya menjadi sebuah teknologi super canggih yang diterapkan pada sisi layar ponsel sebagai penjamin mutu visualisasi agar mampu memperlihatkan tampilan layar secara lebih tajam atau tampak real.

Di sisi lain, ada juga beberapa fitur lain yang disematkan pada bagian layar untuk mendukung kualitas visual tersebut, seperti HDR10+, Always-on display, dan refresh rate 120Hz.

Sementara itu, tak ketinggalan pula bahwa pada sektor layar dari spesifikasi Samsung Galaxy S20 5G ini sudah dibekali dengan pelindung layar berupa Corning Gorilla Glass 6 yang sangat handal dan mumpuni dalam mencegah terjadinya goresan di bagian layar dari benda tajam maupun benda sejenis.

Hardware & Software Samsung Galaxy S20 5G

Harga Samsung Galaxy S20 5g

Beranjak pada segmen berikutnya, ada ruang pacu pada spesifikasi Samsung Galaxy S20 5G yang bakal turut Begawei bahas secara mendalam dan tentunya lebih terperinci. Hal itu tentu sebagai media agar publik mengenal komponen apa saja yang dibenamkan pada smartphone flagship terbaru buatan pabrik asal Korsel ini.

Sebagaimana dengan beberapa informasi yang meruak dan beredar, Samsung memang diketahui akan membenamkan komponen dapur pacu dengan level tinggi. Sebut saja seperti chipset Exynos 990 yang akan dipadukan bersama prosesor Octa Core. Sehingga, sistem kerja dari ponsel ini akan jauh lebih stabil dengan kegaharan performa nan begitu mumpuni.

Tak hanya soal itu saja, bahkan di lain sisi, pada Samsung Galaxy S20 5G pun juga kabarnya akan dibekali satu varian RAM jumbo berkapasitas 8 GB disertai memori internal 128 GB. Dengan begitu maka jelas sudah jika nantinya smartphone ini akan sangat agresif dalam soal multitasking serta diklaim mampu menampung file besar mengingat kapasitas storage memorinya yang cukup besar.

Sementara itu, tak lupa juga bahwa pada flagship Samsung ini pun juga akan dipersenjatai dengan kartu grafis berupa GPU Adreno 650 yang dipastikan mampu mengolah grafis agar tampilan grafiknya menjadi lebih smooth.

Nah, sedangkan untuk hal platform sistem operasinya sendiri, diketahui bahwa pada spesifikasi Samsung Galaxy S20 5G ini sudah mengandkan OS Android 10 One UI 2 sebagai penjamin mutu sistem kinerja ponsel secara lebih handal.

Kamera Samsung Galaxy S20 5G

Spek Samsung Galaxy S20 5g

Berkenaan dengan soal fitur, maka pembahasan mengenai spesifikasi Samsung Galaxy S20 5G kali ini akan mengulas pada bagian fotografi atau lini pemotretannya. Tentunya hal itu tak lepas dari fungsi kamera sebagai fitur dalam menjamin hasil fotografinya.

Oleh sebab alasan tersebut maka tak heran jika pihak produsen, dalam hal ini Samsung pun akan menerapkan kamera dan teknologi pendukung yang canggih sebagai alat guna memberikan hasil potret yang berkualitas tinggi.

Dimana, untuk soal kamera, diketahui bahwa Samsung Galaxy S20 5G akan mengusung triple kamera belakang dengan kekuatan sensor 12 MP + 64 MP + 12 MP yang dilengkapi fitur LED Flash, auto-HDR, dan juga panorama. Yang menarik bahwa pada kamera yang diusung oleh ponsel ini sudah dibekali fitur Super Setady video yang akan memaksimalkan performa rekaman video secara lebih stabil.

Sedangkan untuk menjamin aktivitas foto selfie, Samsung Galaxy S20 5G diketahui bakal mengandalkan kamera depan dengan kamera beresolusi 10 MP + Dual Pixel PDAF yang akan menjamin bidikan foto selfie secara lebih berkualitas dengan hasil yang sangat memanjakan bagi para penggunanya.

Melihat ketangguhan serta kecanggihan sisi fotografi pada spesifikasi Samsung Galaxy S20 5G tersebut maka sudah jelas jika lini pemotretan di sini menjadi fitur yang paling diunggulkan dalam bersaing bersama para kompetitornya di segmen flagship kelas premium.

Konektivitas Samsung Galaxy S20 5G

Harga Samsung Galaxy S20 5g Terbaru

Selanjutnya, kita akan mengulas sisi konektivitas pada spesifikasi Samsung Galaxy S20 5G. Yang mana, dalam hal ini sektor konektivitas di sini memegang peran penting dalam menjamin kebutuhan aktivitas keseharian pengguna.

Seperti soal aktivitas pengguna ketika menggunakan data akses internet untuk mendukung kegiatan browsing. Yang mana, untuk menunjang hal tersebut, Samsung Galaxy S20 5G sudah mendapat dukungan jaringan 5G yang diklaim begitu mumpuni dalam menyuplai kecepatan akses internet secara cepat nan agresif.

Di satu sisi, pada smartphone flagship premium ini, dilengkapi pula slot dual SIM Card yang mana bisa dioperasikan secara bersamaan guna memberikan kemudahan dalam hal komunikasi.

Kemudian, tak lupa juga bahwa pada Samsung Galaxy S20 5G ini pun kabarnya juga sudah dibekali dengan beberapa fitur pendukung konektivitas jarak dekat, seperti Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac/ax, dual-band, Wi-Fi Direct, hotspot, Bluetooth, NFC, dan USB Type C 3.1.

Selanjutnya, untuk soal kebutuhan navigatornya sendiri, diketahui bahwa dalam soal ini, spesifikasi Samsung Galaxy S20 5G akan mengandalkan navigasi berupa A-GPS, GLONASS, BDS, dan GALILEO yang dinilai begitu akurat dalam menentukan peta lokasi.

Baterai Samsung Galaxy S20 5G

Samsung Galaxy S20 5g

Lalu, melangkah pada segmen selanjutnya, kini Begawei akan menyentuh bagian baterai dari spesifikasi Samsung Galaxy S20 5G yang memiliki peran sangat penting serta diperlukan. Pasalnya, kehadiran baterai memiliki fungsi sebagai penyuplai daya untuk setiap komponen yang disematkan.

Berkenaan dengan soal baterai, Samsung sendiri dikabarkan bakal menggunakan model baterai yang dinilai sangat handal. Yang mana, produsen asal Negeri K-Pop tersebut bakal mengusung model baterai Li-Po (Lithium Polymer) yang dinilai begitu mumpuni dan efektif dalam mentransfer suplai dayanya.

Selain itu, Samsung Galaxy S20 5G pun juga diketahui memiliki kapasitas daya baterai sebesar 4000 mAh. Yang mana, dalam soal tersebut, daya baterai pada ponsel canggih tersebut dinilai sangat cukup dan memadai untuk menjamin kebutuhan suplai dari setiap komponen yang dibenamkan.

Tak sampai di situ, bahkan pada sektor baterai dari spesifikasi Samsung Galaxy S20 5G ini pun juga sudah dibekali dengan beberapa fitur pendukung suplai daya, seperti pengisi daya baterai cepat 10W, USB Power Delivery 3.0, Fast Qi/PMA wireless charging 15W DAN Power bank/Reverse wireless charging 9W.

Kelebihan Samsung Galaxy S20 5G

  • Jaringan internet 5G
  • Slot dual SIM Card
  • Pemindai sidik jari (ultrasonic) di bagian layar
  • Rangka berbahan aluminium
  • Bersertifikasi IP68
  • Layar 6.2 inci
  • Resolusi 1440 x 3200 piksel
  • Panel Dynamic AMOLED
  • Pelindung Corning Gorilla Glass 6
  • Chipset Exynos 990 (Global) - Snapdragon 865 (USA)
  • Prosesor Octa Core
  • RAM 8 GB
  • GPU Adreno 650 (USA)
  • OS Android 10 - One UI 2
  • Storage internal 128 GB + Micro SDXC
  • Triple kamera belakang 12 MP + 64 MP + 12 MP dan kamera depan 10 MP
  • Sistem navigasi A-GPS, GLONASS, BDS, dan GALILEO
  • Baterai Li-Po 4000 mAh

Kekurangan Samsung Galaxy S20 5G

  • Minus lubang audio jack 3.5mm
  • Fitur radio hanya tersedia untuk pasar US dan Kanada saja

Harga Samsung Galaxy S20 5G Terbaru

  • Tipe
  • Harga
  • Harga Samsung Galaxy S20 5G
  • - - -

Nah, setelah mengungkap soal spesifikasi dan fitur yang dibawa perangkat ini maka selanjutnya Begawei akan mengupas informasi mengenai harga Samsung Galaxy S20 5G. Bersamaan dengan harga, kali ini Begawei juga turut menyertakan kesimpulan utama dari ulasan spesifikasi yang telah dibahas di atas.

Seperti yang sudah dikatakan bahwa smartphone terbaru garapan Samsung ini memang dinilai memiliki desain modern dan tentunya mewah. Hal itu bisa tampak dan cukup terbukti dari bekalan layar seluas 6.2 inci Dynamic AMOLED yang mana bisa dipastikan bakal sanggup menjamin performa visualisasinya.

Di satu sisi, Samsung Galaxy S20 5G sendiri pun juga akan dipersenjatai dengan beberapa komponen handal berupa chipset Exynos 990 Octa Core serta RAM 8 GB dan OS Android 10 guna menjamin performa dapur pacunya.

Lalu, ada juga 3 kamera belakang beresolusi hingga 64 MP serta satu kamera depan tunggal yang bersensor 10 MP guna menjamin kebutuhan fotografinya. Dengan semua kehandalan dan kelebihan yang dibawa smartphone flagship tersebut, berapa sih harga Samsung Galaxy S20 5G ini?

Jika mengacu dari beberapa informasi yang beredar, sebenarnya soal harga dari smartphone Galaxy S20 5G ini masih belum diumumkan secara resmi, setidaknya pada awal Februari 2020 ini. Sehingga, belum ada info valid mengenai banderol dari smartphone tersebut.

Namun, tak sedikit yang memprediksi bahwa harga Samsung Galaxy S20 5G ini akan dibanderol di ksiaran Rp 13 jutaan sampai Rp 15 jutaan. Tentu saja, perkiraan nominal harga smartphone Android Samsung tersebut bisa dianggap merupakan banderol resmi. Karena belum diumumkan oleh pihak Samsung.

Artinya bahwa banderol harga smartphone Android garapan Samsung ini masih bisa berubah, apalagi jika nantinya resmi diluncurkan. Nah, kiranya itulah tadi ulasan mengenai spesifikasi dan harga Samsung Galaxy S20 5G. Sekian dan sampai berjumpa kembali kawan.

Umum
  • Jenis Perangkat
  • Smartphone
  • Diumumkan
  • 9 Februari /11 Februari 2020
  • Status
  • Meluncur di pasar global pada April 2020
Desain
  • Dimensi
  • 152 x 68 x 7.9 mm
  • Berat
  • 164 gram
  • Bahan
  • Rangka bodi berbahan aluminium
  • Warna
  • Hitam dan warna lainnya (belum diketahui)
  • Bodi depan dan belakang berlapis kaca
    Samsung Pay (Visa, MasterCard certified)
    Bersertikat IP68 dust/water resistant (hingga kedalaman 1.5m selama 30 menit)
Layar
  • Tipe Layar
  • Layar sentuh kapasitif Dynamic AMOLED
  • Ukuran
  • 6.2 inci
  • Resolusi
  • 1440 x 3200 piksel, rasio 20:9
  • Warna Layar
  • 16 juta
  • Kerapatan Layar
  • 566 ppi
  • Layar Sentuh
  • Proteksi Layar
  • Corning Gorilla Glass 6
  • HDR10+
    Always-on display
    120Hz
Software
  • Sistem Operasi
  • OS Android 10.0
  • 2G Network
  • One UI 2
  • Java
Hardware
  • Chipset
  • Exynos 990 - Global/Qualcomm Snapdragon 865 - USA
  • CPU
  • Octa-core (1x2.84 GHz Kryo 585 & 3x2.42 GHz Kryo 585 & 4x1.8 GHz Kryo 585) - USA
  • GPU
  • Adreno 650 - USA
  • RAM
  • 8 GB
  • Memori Internal
  • 128 GB
  • Memori Eksternal
  • MicroSDXC
  • Sensor
  • Pemindai sidik jari di bagian layar (Ultrasonic), accelerometer, gyro, proximity, compass, barometer ANT+ Bixby natural language commands and dictation Samsung DeX (desktop experience support)
Kamera Belakang
  • Resolusi
  • 12 MP, (lebar), Dual Pixel PDAF, OIS
    64 MP, (telephoto), PDAF, OIS, 3x optical zoom
    12 MP, (ultrawide), AF, Super Steady video (video stabiliser)
  • Flash
  • LED flash
  • Fitur Kamera
  • Auto HDR dan panorama
  • Video
  • 3240p@30fps, 2160p@30/60fps, 1080p@30/60/240fps, 720p@960fps, HDR10+, dual-video rec., stereo sound rec., gyro-EIS & OIS
Kamera Depan
  • Resolusi
  • 10 MP, f/1.9, 26mm (lebar), 1/3.2", 1.22µm, Dual Pixel PDAF
  • Fitur Kamera
  • Dual video call dan Auto HDR
  • Video
  • 2160p@30/60fps, 1080p@30fps
Suara
  • Pengeras Suara
  • 3.5mm Jack
  • Audio 32-bit/384kHz
    Tuned by AKG
Konektivitas
  • Wi-fi
  • Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac/ax, dual-band, Wi-Fi Direct
  • Wi-fi Hotspot
  • Bluetooth
  • 5.1, A2DP, LE, aptX
  • GPS
  • Ya, dengan A-GPS, GLONASS, GALILEO, BDS
  • NFC
  • Tersedia
  • USB
  • 3.1, konektor reversibel Type-C 1.0
Jaringan
  • Teknologi
  • GSM / CDMA / HSPA / EVDO / LTE / 5G
  • 2G Network
  • GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 - SIM 1 & SIM 2 (hanya untuk mode dua kartu SIM) CDMA 800 / 1900 & TD-SCDMA
  • 3G Network
  • HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100 HSDPA 850 / 900 / 1700(AWS) / 1900 / 2100
  • 4G Network
  • LTE (tidak ditentukan)
  • Kecepatan
  • HSPA 42.2/5.76 Mbps, LTE-A (7CA) Cat20 2000/150 Mbps; 5G (2+ Gbps DL) - 5G SA/NSA/Sub6
  • Jenis Kartu SIM
  • Nano SIM
  • Dual SIM
Baterai
  • Tipe Layar
  • Li-Poly (Lithium Polymer)
  • Dapat Dilepas
  • Kapasitas
  • 4000 mAh
  • Kerapatan Layar
  • 566 ppi
  • Pengisi daya baterai cepat 45W: penuh 100% dalam waktu 74 menit
    USB Power Delivery 3.0
    Fast Qi/PMA wireless charging 15W
    Power bank/Reverse wireless charging 9W

Gawai Lainnya

Your compare list

Compare
REMOVE ALL
COMPARE
0
Top