Harga Nokia 7 dan Spesifikasi

Nokia 7 Plus F
Harga Nokia 7 dan Spesifikasi -

Bakal dirilis pada tanggal 24 Oktober mendatang, Nokia akan mengeluarkan produk smartphone Android terbarunya yang dinamai Nokia 7. Hal ini tentunya merupakan kabar gembira karena smartphone ini bakal dihadirkan dengan spesifikasi mumpuni di segala sisi yang tak kalah dari para kompetitornya yang telah terlebih dahulu mengusung platform Android, seperti Samsung, dan lain sebagainya. Dibekali dengan hardware terbaik yang sangat mumpuni untuk mendukung kinerja smartphone tersebut, Nokia 7 ini siap bersaing dengan jajaran smartphone kelas menengah lainnya. Tak hanya dipersenjatai dengan hardware mumpuni, smartphone ini juga menghadirkan lini kamera mumpuni, serta berbagai fitur unggulan. Dihadirkan dalam dua varian warna, yakni Gloss Balck dan Matt White, Nokia 7 ini tampak menawan dengan layar wide angle yang diusungnya. Tentu saja dengan berbagai keunggulannya tersebut akan membuatnya semakin percaya diri menantang para pesaingnya. Lantas, apalagi ya keunggulan dan kelebihan yang dibawa Nokia 7 ini?

Jika dilihat sekilas spesifikasinya, Nokia 7 tersebut dipersenjatai dengan dapur pacu andalan dengan mengusung sistem Android 7.1.1 (Nougat) dan akan diduetkan dengan chipset Qualcomm Snapdragon 630 dan processor Octa-Core 2.2 GHz Cortex-A53, serta dua pilihan RAM, yakni RAM berkapasitas 4 GB dan 6 GB. Untuk panelnya, Nokia 7 ini dipersenjatai dengan layar ukuran 5.2 inchi beresolusi full HD yang dilengkapi dengan proteksi Corning Gorilla Glass 3. Menilik kameranya, smartphone ini membawa resolusi kamera belakang 16 MP dan kamera depan 5 MP. Tak hanya itu, smartphone ini juga telah dibekali dengan jaringan 4G LTE, baterai handal, ruang penyimpanan yang sangat lega, serta Nokia 7 ini mampu bertahan dari percikan air dan debu. Menarik bukan? Pastinya Nokia tidak ingin kalah dengan para kompetitornya sehingga untuk merebut hati konsumennya, pihaknya membekali ponsel besutannya dengan smartphone mumpuni. Ingin tahu spesifikasi dan harga Nokia 7 ini secara lebih detail? Simak ulasan Begawei di bawah ini !

  • Harga Nokia 7 CPU: Octa-core 2.2 GHz
  • Harga Nokia 7 Terbaru RAM: 4 / 6 GB
  • Spesifikasi Nokia 7 Layar: 5.2 inci
  • Spek Nokia 7 Kamera: 16 MP
  • Review Nokia 7 Memori: 64 GB

Harga Nokia 7

Rumor harga Nokia 7 di Indonesia adalah sekitar Rp 5.750.000,-

  • Nokia 7

    • Harga Online: - - -
    • Harga Offline: - - -
    • Harga Bekas: - - -
Note:
  • - Harga Nokia 7 diatas untuk rumor bulan Maret 2023
  • - Harga akurat dapat mengunjungi marketplace/toko terkait

Spesifikasi Nokia 7

Ringkasan: Spesifikasi Nokia 7 di sektor mesin dibekali CPU Octa-core 2.2 GHz dengan kekuatan RAM sebesar 4 / 6 GB . Spek Nokia 7 memiliki layar berukuran 5.2 inci serta kamera belakang dengan resolusi 16 MP . Untuk bagian memori, HP Samsung ini mengandalkan memori sebesar 64 GB .

Gambar Nokia 7

  • Nokia 7 F
  • Nokia 7 menyuguhkan layar 5.2 inci
  • Nokia 7 membawa kamera 16 MP
  • Nokia 7 mengusung CPU Octa-core 2.2 GHz
  • Nokia 7 menawarkan RAM 4 / 6 GB
  • Nokia 7 mengusung memori internal 64 GB
  • Nokia 7

Review Nokia 7

Desain Nokia 7

Nokia 7 membawa kamera 16 MP

Sebagai awalan, Begawei akan mengulas mengenai sektor bodi fisik pada spesifikasi Nokia 7. Bodinya yang terbuat dari bahan kaca dan aluminium baik depan maupun belakangnya, ponsel ini memiliki dimensi yang cukup ideal dengan panjang 141.2 mm, lebar 71.5 mm, dan tinggi 7.9 mm. Dengan dimensi tersebut membuat Nokia 7 ini cukup lebar untuk digenggam. Dengan dimensi yang lebar tersebut, smartphone ini memiliki ukuran layar 5.2 inchi dengan luas layar 74.5 cm² dengan rasio layar 73.8 terhadap bodinya. Mengusung jenis layar IPS LCD Capacitive Touchscreen 16 M Colors, ponsel pintar bernama Nokia 7 ini dibekali dengan resolusi layar full HD 1080 x 1920 pixels dengan rasio 16 : 9 dan kerapatan 424 ppi sehingga tampilannya sangat jernih . Layar multitouch tersebut dilengkapi pula dengan proteksi Corning Gorilla Glass 3 yang dapat melindungi ponsel dari goresan dan benturan. Tak hanya itu saja, ponsel Nokia 7 ini juga dibekali pula dengan sertifikat IP54 yang mampu melindungi ponsel dari percikan air dan debu. Menarik bukan ? Dihadirkan dalam dua varian warna, yaitu Gloss Black dan Matt White, smartphone ini juga dibekali dengan sensor fingerprint di bagian depan. Tentu saja hal ini akan semakin menyempurnakan tampilan luar spesifikasi Nokia 7 tersebut.

Hardware & Software Nokia 7

Nokia 7 menawarkan RAM 4 / 6 GB

Sesi kedua, Begawei akan mengulas spesifikasi Nokia 7 dari sisi dapur pacunya. Untuk dapur pacunya, tampaknya smartphone ini sudah dapat disejajarkan dengan smartphone terbaik besutan vendor lainnya. Bagaimana tidak, smartphone ini dipersenjatai dengan sistem operasi Android 7.1.1 (Nougat) yang dapat diupgrade ke Android 8.0 (Oreo). Sistem Android terbaik yang digunakan Nokia 7 itu juga diduetkan dengan chipset Qualcomm Snapdragon 630 dan processor Octa-Core 2.2 GHz Cortex-A53, serta dua pilihan RAM, yakni RAM berkapasitas besar 4 GB dan 6 GB sehingga dapat menghasilkan kinerja smartphone yang optimal. Kinerja Nokia 7 yang optimal tersebut juga dilengkapi dengan pengolah grafis terbaik yaitu GPU Adreno 508 yang akan membuat tampilan grafisnya begitu menawan. Sehingga demikian, dapat disimpulkan jika sektor dapur pacu yang diusung pada spesifikasi Nokia 7 ini memang tampak begitu sempurna.

Sesi ketiga ini Begawei akan memaparkan secara detail mengenai ruang penyimpanan atau restorasi dari spesifikasi Nokia 7 yang merupakan perangkat asal vendor ternama itu. Terkait dengan penyimpanannya, Nokia tampaknya tidak mau memberikan ruang penyimpanan ecek-ecek untuk bersaing di kelas menengah ke atas. Smartphone ini dibekali dengan kapasitas memori internal sebesar 64 GB dan memori eksternal hingga 256 GB. Dengan kapasitas memori internal Nokia 7 tersebut, kamu tak perlu lagi khawatir untuk tidak menyematkan microSD di perangkat tersebut karena kebutuhan sehari-hari seperti files, game, film, pun akan muat dimasukkan ke dalam penyimpanan Nokia 7 itu. Sayangnya, slot microSD yang dibekalkan pada perangkat ini berjenis hybrid slot. Sehingga pengguna memang harus benar-benar mempertimbangkan antara menggunakan dual SIM atau microSD. Meskipun demikian hal tersebut tidak akan mempengaruhi kinerja spesifikasi Nokia 7 ini secara keseluruhan.

Kamera Nokia 7

Nokia 7 mengusung memori internal 64 GB

Mengulas sektor selanjutnya pada spesifikasi Nokia 7, kali ini Begawei akan mengupas dari sisi lini kamera smartphone besutan Nokia tersebut. Meski sejak dulu produk keluarannya selalu hanya dibekalkan resolusi kamera yang minim, tampaknya kali ini Nokia ingin menunjukkan bahwa dirinya tak kalah dari para pesaingnya yang telah terlebih dahulu mengusung platform Android. Nokia 7 ini dibekali dengan kamera belakang 16 MP f/1.8 yang dilengkapi dengan phase detection auto focus, Carl Zeiss optics, dan dual-LED (dual tone) flash yang mampu menghasilkan hasil jepretan dengan kualitas yang baik. Untuk kamera depannya, Nokia 7 ini mengusung resolusi yang lebih kecil, yakni 5 MP f/2.0 yang dilengkapi dengan autofokus dan 1.4 pixel size yang cukup membuat foto selfiemu tampak menawan. untuk sisi videografinya, perangkat ini memiliki resolusi Quad HD 2160p@30fps yang membuat hasil rekaman video pada spesifikasi Nokia 7 ini tampak begitu jernih dan tajam.

Konektivitas Nokia 7

Nokia 7

Di sesi ini, Begawei akan menguraikan mengenai spesifikasi Nokia 7 dilihat dari sisi konektivitasnya. Seperti halnya smartphone Android lainnya, smartphone ini juga telah disemati jaringan internet cepat 4G LTE. Namun, sejauh ini belum diketahui apakah jaringan internet tersebut berada di Cat 12 ataukah dibawahnya. Namun, yang jelas dengan bekalan teknologi jaringan 4G LTE tersebut membuat Nokia 7 ini memiliki kemampuan download dan upload yang cepat. Di sisi lain, untuk jenis kartu yang digunakan, smartphone ini menggunakan Hybrid Dual SIM dan ini sangat disayangkan, karena pengguna tidak bisa memasukkan dua kartu SIM sekaligus ketika microSD digunakan. Hal ini dikarenakan apabila microSD akan dimasukkan ke dalam Nokia 7 itu, kamu harus rela menanggalkan salah satu kartu SIM. Tak lupa, berbagai fitur juga disematkan dalam ponsel ini, antara lain Wi-Fi 802.11, Wi-Fi Direct, hotspot, bluetooth 5.0, A2DP, LE, sistem navigasi A-GPS, Glonass, BDS, NFC, FM Radio, dan port USB tipe-C 1.0 reversible connector, USB On-The-Go yang semakin menyempurnakan spesifikasi Nokia 7 pada sektor ini.

Baterai Nokia 7

Nokia 7 menyuguhkan layar 5.2 inci

Sesi terakhir dari ulasan mengenai spesifikasi Nokia 7 ini, Begawei akan mengupas mengenai sektor daya pada perangkat tersebut. Untuk baterainya, Nokia membenamkan baterai non-removable Li-Ion dengan kapasitas 3000 mAh yang dapat digunakan untuk berbicara hingga 15 jam, memutar musik hingga 85 jam, dan dapat stand-by hingga 340 jam. Dengan baterai berkapasitas besar dari Nokia 7 tersebut, kamu tak perlu khawatir untuk tidak membawa pengisi daya seperti charger atau power bank ketika kamu bepergian seharian. Baterai tersebut akan mampu bertahan meski digunakan seharian dalam kondisi yang tidak full daya sekalipun. Sayangnya, baterai dari Nokia 7 ini tidak dapat kamu copot ketika terjadi kerusakan atau gangguan. Selain itu, smartphone ini juga tidak dibekali dengan fitur fast charging untuk dapat mengisi daya dengan cepat. Meskipun demikian, dengan dayanya yang besar tentu baterai dari spesifikasi Nokia 7 ini akan dapat mendukung kinerjanya dengan sangat baik.

Kelebihan Nokia 7

  • Jarinagn 4G LTE
  • Layar seluas 5.2 inchi
  • Resolusi Layar Full HD
  • Panel IPS LCD Capacitive Touchscreen 16 M Colors
  • Proteksi Layar Corning Gorillas Glass 3
  • Dust and Splash Water Resistant
  • Sertifikat IP54
  • Sensor Accelerometer, Gyro, Proximity, Compass
  • Chipset Qualcomm Snapdragon 630
  • Processor Octa-Core 2.2 GHz Cortex-A53
  • GPU Adreno 508
  • RAM 4/6 GB
  • OS Android 7.1.1 (Nougat)
  • Memori Internal 64 GB dan Eksternal Hingga 256 GB
  • Kamera Belakang 16 MP dan Kamera Depan 5 MP
  • Resolusi Video Quad HD
  • Baterai 3000 mAh

Kekurangan Nokia 7

  • Tidak Dibekali Fitur Fast Charging

Harga Nokia 7 Terbaru

  • Tipe
  • Harga
  • Harga Nokia 7
  • - - -

Setelah puas mengupas tuntas spesifikasinya, selanjutnya Begawei akan mengupas mengenai harga Nokia 7 tersebut. Terkait harga, tentunya pihak Nokia telah mempertimbangkan masak-masak smartphone yang diusungnya tawaran spesifikasi mumpuni di berbagai sisi. Tak dapat dipungkiri memang bila harga tersebut akan cukup mahal mengingat smartphone ini bersaing di jajaran kelas menengah ke atas dan membawa spesifikasi yang mumpuni. Spesifikasi handal dari Nokia 7 tersebut antara lain dari sisi dapur permesinanya yang mengusung sistem operasi Android 7.1.1 (nougat) yang dapat diupgrade ke sistem operasi Android 8.0 (Oreo). Tak hanya itu, sistem operasi Android Nougat tersebut dipadukan pula dengan processor terbaik Octa-Core 2.2 GHz Cortex Anda-53 yang tentu akan berpengaruh pada harga Nokia 7 tersebut. Di lini kameranya pun juga telah dibekali resolusi 16 MP dan 5 MP, video beresolusi Quad HD. Selain itu, masih banyak lagi sisi unggulan smartphone ini. Dengan mengusung banyaknya keunggulan di berbagai sisi tersebut, menurut kawan-kawan, berapakah banderol harga Nokia 7 tersebut ?

Meskipun belum resmi dirilis dan baru akan dirilis dalam beberapa hari ke depan, harga Nokia 7 ini sudah banyak dibocorkan dari berbagai pihak. Di mana, berdasarkan informasi yang Begawei dapatkan smartphone ini akan dibanderol dengan harga sekitar Rp. 5. 750.000,-. Cukup mahal bukan ? Dengan mengusung berbagai spesifikasi yang mumpuni, Begawei tak heran jika harga Nokia 7 ini cukup mahal, apalagi smartphone ini dapat bertahan dari percikan air dan debu, serta dibekali pula dengan proteksi layar Corning Gorilla Glass 3. Tak hanya itu, smartphone ini juga dibekali dengan konektivitas mumpuni dan juga baterai handal. Apakah kamu tertarik untuk memiliki Nokia 7 ini? Tentunya kawan-kawan harus merogoh kocek yang lumayan tebal untuk memilikinya. Nah, apakah menurut kawan-kawan harga Nokia 7 tersebut sudah sepadan dengan spesifikasi yang ditawarkannya?

Harga Nokia 7 yang mencapai angka Rp 5 jutaan tersebut memang terbilang cukup mahal, namun mahalnya harga tersebut tentu telah disesuaikan dengan segala komponen yang diusung pada spesifikasinya. Pasalnya, seperti yang sudah Begawei tuliskan di atas, spesifikasi dan komponen yang diusung Nokia 7 ini memang terbilang cukup mumpuni. Salah satunya adalah adanya sertifikasi IP57 yang memastikan kehandalan perangkat ini untuk tahan air dan debu. Sehingga, Begawei rasa dengan banderolnya yang mencapai Rp 5 jutaan tersebut sudah terbilang sangat sebanding. Selain itu, jika membandingkannya dengan perangkat lain, harga Nokia 7 ini juga terbilang standar untuk perangkat yang menyasar segmen menengah atas. Namun, yang perlu diingat adalah harga tersebut merupakan harga perkiraan mengingat perangkat ini baru akan dirilis dalam waktu beberapa hari ke depan. Sehingga untuk mengetahui secara pasti harga Nokia 7 ini, kawan-kawan harus menunggunya hingga meluncur.

Umum
  • Jenis Perangkat
  • Smartphone
  • Diumumkan
  • Oktober
  • Status
  • Segera Dirilis
Desain
  • Dimensi
  • 141.2 x 71.5 x 7.9 mm
  • Warna
  • Gloss Black, Matt White
Layar
  • Tipe Layar
  • IPS LCD capacitive touchscreen
  • Ukuran
  • 5.2 inci
  • Resolusi
  • 1080 x 1920 pixels
  • Warna Layar
  • 16 juta
  • Kerapatan Layar
  • 424 ppi
  • Layar Sentuh
  • Proteksi Layar
  • Corning Gorilla Glass 3
Software
  • Sistem Operasi
  • Android 7.1.1 (Nougat), planned upgrade to Android 8.0 (Oreo)
  • Java
  • Fitur
  • - Fast battery charging (18W, 9V/2A)
    - MP4/H.264 player
    - MP3/WAV/eAAC+/FLAC player
    - Photo/video editor
    - Document viewer
Hardware
  • Chipset
  • Qualcomm Snapdragon 630
  • CPU
  • Octa-core 2.2 GHz Cortex-A53
  • GPU
  • Adreno 508
  • RAM
  • 4 GB & 6 GB
  • Memori Internal
  • 64 GB
  • Memori Eksternal
  • up to 256 GB (uses SIM 2 slot)
Kamera Belakang
  • Resolusi
  • 16 MP, f/1.8, phase detection autofocus, Carl Zeiss optics
  • Flash
  • dual-LED (dual tone) flash
  • Fitur Kamera
  • 1.12 µm pixel size, geo-tagging, touch focus, face detection, panorama, HDR
  • Video
  • 2160p@30fps
Kamera Depan
  • Resolusi
  • 5 MP, f/2.0, autofocus, 1.4 µm pixel size
Suara
  • Pengeras Suara
  • 3.5mm Jack
Konektivitas
  • Wi-fi
  • Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band, WiFi Direct
  • Wi-fi Hotspot
  • Bluetooth
  • 5.0, A2DP, LE
  • GPS
  • A-GPS, GLONASS, BDS
  • USB
  • 2.0, Type-C 1.0 reversible connector, USB On-The-Go
Jaringan
  • Teknologi
  • GSM / CDMA / HSPA / EVDO / LTE
  • 2G Network
  • GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 - SIM 1 & SIM 2 | CDMA 800 & TD-SCDMA
  • 3G Network
  • HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100 | CDMA2000 1xEV-DO
  • 4G Network
  • LTE band 1(2100), 3(1800), 5(850), 8(900), 34(2000), 38(2600), 39(1900), 40(2300), 41(2500)
  • Kecepatan
  • HSPA 42.2/5.76 Mbps, LTE-A (2CA) Cat6 300/50 Mbps
  • Jenis Kartu SIM
  • Nano SIM
  • Dual SIM
Baterai
  • Tipe Layar
  • Li-Ion (Lithium Ion)
  • Dapat Dilepas
  • Kapasitas
  • 3000 mAh
  • Kerapatan Layar
  • 424 ppi

Gawai Lainnya

Your compare list

Compare
REMOVE ALL
COMPARE
0
Top